Arsip pada kategori ‘budaya’

Banjarnegara- Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Banjarnegara menggelar Grand Final Apresiasi Pelajar Tingkat SMP/MTs se Kabupaten Banjarenaga Sabtu, 20 Mei 2017 di Taman Marga Satwa Serulingmas. “ApresiasiPelajar merupakan event besar yang berpotensi untuk promosi pariwisata. Kita orang Banjarnegara bisa menjadi agen Banjarnegara semakin mendunia. Hal ini akan berpengaruh pada pertumbuhan ekonomi masyarakat secara muliplayer efek. […]

Tim Exhibition Banjarnegara- Maskot Bima Arimbi di stand Pameran Peluang Investasi Perdagangan Pariwisata dan Produk Unggulan Indonesia di JEC (Jogja Expo Center) menyedot penggunjung untuk foto bersama. Pameran digelar dari tanggal 18-21 Mei 2017 ratusan peserta pameran yang terdiri dari Dinas, Instansi, Swasta dan para pelaku UMKM se Indonesia. Inovasi yang dilakukan stand Dinas Pariwisata […]

BANJARNEGARA : Pemerintah Daearah Kabupaten Banjarnegara lewat Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Menggelar Pentas Seni di Anjungan Jawa Tengah, Taman Mini Indonesia Indah Minggu, 14 Mei 2017. Gelar Seni bertemakan Greget Banjarnegara yang di mainkan oleh siswa siswi SMA N I Bawang Banjarnegara digarap oleh sanggar Tari Raras Irama Banjarnegara menyuguhkan beberapa tarian diantaranya Tari Lengganis, […]

Siapa sih yang gak kenal Dieng Banjarnegara, Dataran Tinggi yang memiliki sejuta pesona. Dari pesona alam yang selalu memanjakan mata dengan keindahannya , dan udara dingin yang selalu membuat Wisatawan ingin kembali ke Dieng. Tidak jarang, dibulan-bulan tertentu Wisatawan disambut dengan embun es, karena suhu udara di Dataran Tinggi Dieng mencapai minus. Tidak hanya pesona […]

  PLESIRAN 6/4/2017: Ribuan masyarakat mengikuti kirab budaya menelusuri jalan menuju tempat wisata Curug Plethuk, di Desa Wisata Pesangkalan Banjarnegara, ratusan wisatawan yang hadir ikut aktif dalam kegiatan Budaya yang dikemas apik dalam bentuk “ SOWAN NGALAS”. Rama Salim selaku sesepuh Desa berada di barisan paling depan sebagai Cucuk Lampah memimpin Kirab budaya yang dikawal […]

Sebanyak 120 Siswa terdiri dari Siswa SMA dan SMK Kabupaten Banjarnegara, Wonosobo dan Temangguang mengikuti Jelajah Budaya yang di selenggarakan oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah pada tanggal 17 sampai 19 Maret 2017. Adapun maksud dan tujuan di selenggarakan Jelajah Budaya disampaikan oleh Kepala Bidang Pembinaan Kebudayaan Bpk Drs. Mulyono, Mpd dalam sambutanya […]

                  Sebagai upaya untuk memberikan ruang bagi para sineas dalam ikut memberikan peran serta promosi pariwisata, kami selaku panitia Lomba Film Pariwisata ‘Mayuh Plesir Maring Banjarnegara’ memperpanjang waktu penyerahan karya bagi para peserta dengan ketentuan sebagai berikut: Waktu awal penyerahan karya sebelumnya paling lambat tangggal 5 Desember 2016, […]

Semangat melestarikan tradisi dan budaya menjadi salah satu tekad bagi Kelompok Sadar Wisata ( Pokdarwis ) Dieng Pandawa untuk  mengangkat kembali Event Dieng Culture Festival  VIII pada tahun 2017 nanti. Acara yang digelar di Pendopo Soeharto Whitlam sekaligus mengenang kembali  Tokoh sesepuh Mbah Naryono yang telah tiada.Banyak hal yang kita kenang dari mimpi – mimpi […]

  Rabu, 12 Oktober 2016 bertempat di Gedung Balai Budaya Kabupaten Banjarnegara, Ratusan siswa  SMP yang mewakili 20 Kecamatan sangat antusias bersiap tampil   dalam Acara Festival Dolanan Bocah Tahun 2016, yang digelar oleh Pemerintah Kabupaten Banjarnegara melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata. Dewan pengamat Festival adalah Sutanto,S.Pd., Turyan,S.Pd dan Kristianto, merupakan  Pengamat Seni di Kabupaten […]

Minggu, 20 Maret 2016 lalu, Kabupaten Banjarnegara melaksanakan kegiatan Pentas Duta Seni di Anjungan Jateng TMII Jakarta. Pentas Duta Seni ini merupakan acara rutin yang diselenggarakan di Anjungan Jateng TMII Jakarta.Pada tahun 2016 ini pentas Duta Seni menampilkan Kesenian siswa-siswi SMA N 1 Banjarnegara berkolaborasi dengan Sanggar Tari Tiara. Pentas Duta Seni ini menyuguhkan penampilkan […]

Dieng Culture Festival merupakan agenda rutin yang diselenggarakan setiap tahun di Dataran Tinggi Dieng Kabupaten Banjarnegara. Pada Event ini menyajikan prosesi pemotongan rambut gimbal. Upacara pemotongan rambut gimbal ini bertujuan mengusir nasib buruk si bocah gembel. Bocah gembel yang berada di Dataran Tinggi Dieng merupakan fenomena yang unik, karena rambut gimbal tumbuh secara alami. Pemotongan rambut gimbal bisa […]

Kesenian Jepin adalah kesenian rakyat yang berusia tertua dan mengakar hidup dimasyarakat Desa Pagentan Kecamatan Pagentan Kabupaten Banjarnegara. Kesenian ini mulai tumbuh sejak jaman Jepang, kesenian ini diciptakan bertujuan untuk semangat juang melawan penjajahan saat masyarakat sampai pada titik terendah. Mulailah kesenian Jepin diperkenalkan oleh tokoh pejuang untuk memancing dan menggelorakan semangat juang masyarakat. Gerakan […]

Rodad merupakan tradisi unik warisan budaya leluhur dan sebuah kearifan lokal yang secara turun temurun masih dijaga dan dilesatarikan oleh masyarakat khususnya di Desa Pasegeran Kecamatan Pandanarum Banjarnegara. Rodad ini seni ketrampilan yang didalamnya memadukan antara unsur beladiri dan lagu/nyanyian yang diiringi dengan sholawat sebagai bentuk pujia-pujian. Instrumen yang digunakan untuk mengiringi sholawat dan gerakan […]

Minggu siang 27 September 2015, warga kecamatan Wanayasa tumplek blek memenuhi jalanan kecamatan. Hari itu ada kegiatan pesta rakyat yang sudah secara rutin diadakan oleh warga kecamatan Wanayasa. Kegiatan pesta rakyat tersebut bernama Kuduran Budaya dengan agenda puncaknya yaitu Bentang ondol sewu meter. Wanayasa sendiri merupakan salah satu kacematan yang ada di Kabupaten Banjarnegara. Lokasinya […]

TMII, Minggu 31 Mei 2015, Anjungan Jateng nampak semarak dan riuh oleh tepukan penonton yang memadati areal panggung Anjungan Jawa Tengah di Taman Mini Indonesia Indah Jakarta untuk menyaksikan gelaran Duta Seni dari Kabupaten Banjarnegara.

  29 Agustus 2015 Kompleks Balai Budaya Banjarnegara   ” Merawat Serayu Merawat Peradaban ” sebuah slogan yang mengajak untuk merawat sungai yang telah memberikan kehidupan dan mewatnai budaya masyarakat sekitarnya. Inilah yang menjadi gagasan untuk digelarnya Kongres Sungai Nasional pertama di Indonesia.

27 Agustus 2015 Alun Alun Banjarnegara   Ungkapan rasa syukur dan pujian untuk sang Pencipta yang telah memberikan kemakmuran dan kesejahteraan bagi Banjarnegara digelar dalam wujud Banjarnegara Bershalawat

29 Agustus 2015 Alun Alun Banjarnegara   Parade Budaya yang digelar malam hari menampilkan berbagai kreatifitas seni dan budaya yang diangkat dari tradisi Banjarnegara ini akan menjadi satu agenda menarik dalam rangkaian Festival Serayu Banjarnegara. Berbagai tema yang ditampilkan seperti batik carnival, dawet ayu, brenong kepang dll.

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya

Statistik Pengunjung

  • 1872757Total halaman dikunjungi:
  • 209Halaman dikunjungi hari ini:
  • 524Halaman dikunjungi kemarin:
  • 943174Total Pengunjung:
  • 121Pengunjung hari ini:
  • 193Pengunjung kemarin:
  • 1Pengunjung online:
  • January 1, 2019Statistik terhitung sejak: